Ketika diumumkan melalui acara E3 2018, Resident Evil 2 Remake langsung mendapatkan respon positif dari para gamer. Tentu saja hal itu terjadi karena game ini menjadi sebuah ajang nostalgia untuk kalian yang pernah memainkan versi PS2 nya.
Setelah menunggu lama, tepat hari ini, game Resident Evil 2 Remake resmi dirilis di PS4, Xbox One, dan PC.
Sama seperti sebelumnya, game ini tetap mengusung Third Person-Shooter atau tampilan ketiga. Tentu saja akan banyak perubahan yang terjadi dari game ini, baik itu jumpscare ataupun tempat-tempat lainnya.
Sumber: Gamespot