GamePC

The Witcher 3: Wild Hunt Berhasil Menjadi Game of The Year

Pada gelaran Game Developer Conference (GDC) 2016 di San Francisco. Banyak sekali nominasi game yang di jago kan akan memenangi penghargaan untuk tahun ini sebagai game terbaik 2016.

Dari beberapa Nama yang disebutkan, Misalnya saja Fallout 4, Metal Gear Solid V: The Phantom Pain, Rocket League, The Witcher 3: Wild Hunt, dan BloodBorne. Hanya ada satu penghargaan yang bisa diberikan untuk tahun ini.

Dan Akhirnya, Yang menjadi pemenangnya adalah The Witcher 3: Wild Hunt. Game besutan CD Projekt RED itu berhasil mendapatkan penghargaan setelah mengungguli nama lain yang telah saya sebutkan.

Tahun lalu, penghargaan yang sama di menangi oleh Middle-earth: Shadow of Mordor yang punya ciri khas hampir sama dengan Lord of the Rings. Tidak hanya memenangi Game Of The Year, The Witcher 3 juga menjadi yang terbaik pada penghargaan Best Technology. Game bergaya Open-world dan bisa kamu jelajahi kemanapun itu mengalahkan Game Star Wars Battlefront dan kembali mengalahkan Fallout 4 dan Metal Gear Solid V.

Sementara itu, Rocket League harus puas dengan membawa pulang penghargaan pada kategori best Design.

The Witcher memang terkesan digdaya disini, bukan tanpa sebab. Bagi kamu yang telah memainkan The Witcher 3 saya rasa pasti tahu alasannya, Story Line keren di padukan dengan Engine Render yang sangat memukau membuat banyak gamers yang jatuh cinta dengannya.

Mau tau Kategori apa saja yang ada di GDC tahun ini? berikut kategori penghargaan dan juga pemenang pada Game Developer Conference (GDC) 2016:

Game Terbaik berdasarkan Game Developer Conference 2016

Game of the Year

  • Fallout 4 (Bethesda Game Studios / Bethesda Softworks)
  • WINNER: The Witcher 3 (CD Projekt RED / CD Projekt)
  • Metal Gear Solid V (Kojima Productions / Konami)
  • Bloodborne (From Software / Sony Computer Entertainment)
  • Rocket League (Psyonix)

Innovation Award

  • WINNER: Her Story (Sam Barlow)
  • Super Mario Maker (Nintendo EAD Group No. 4 / Nintendo)
  • Undertale (Toby Fox)
  • Splatoon (Nintendo EAD Group No. 2 / Nintendo)
  • The Beginner’s Guide (Everything Unlimited Ltd.)

Best Debut

  • Studio Wildcard (Ark: Survival Evolved)
  • Toby Fox (Undertale)
  • WINNER: Moon Studios (Ori and the Blind Forest)
  • Moppin (Downwell)
  • Steel Crate Games (Keep Talking and Nobody Explodes)

Best Design

  • WINNER: Rocket League (Psyonix)
  • Metal Gear Solid V (Kojima Productions / Konami)
  • Bloodborne (From Software / Sony Computer Entertainment)
  • Fallout 4 (Bethesda Game Studios / Bethesda Softworks)

Best Handheld/Mobile Game

  • Lara Croft: GO (Square Enix Montral / Square Enix)
  • Fallout Shelter (Bethesda Game Studios / Bethesda Softworks)
  • Downwell (Moppin / Devolver Digital)
  • WINNER: Her Story (Sam Barlow)
  • AlphaBear (Spry Fox)

Best Visual Art

  • WINNER: Ori and the Blind Forest (Moon Studios / Microsoft Studios)
  • The Witcher 3 (CD Projekt RED / CD Projekt)
  • Star Wars Battlefront (DICE / Electronic Arts)
  • Bloodborne (From Software / Sony Computer Entertainment)
  • Splatoon (Nintendo EAD Group No. 2 / Nintendo)

Best Narrative

  • WINNER: Her Story (Sam Barlow)
  • The Witcher 3 (CD Projekt RED / CD Projekt)
  • Life is Strange (Dontnod Entertainment / Square Enix)
  • Undertale (Toby Fox)
  • The Beginner’s Guide (Everything Unlimited Ltd.)

Best Audio

  • Star Wars Battlefront (DICE / Electronic Arts)
  • Ori and the Blind Forest (Moon Studios / Microsoft Studios)
  • Everybody’s Gone to the Rapture (The Chinese Room / Sony Computer Entertainment)
  • Metal Gear Solid V (Kojima Productions / Konami)
  • WINNER: Crypt of the NecroDancer (Brace Yourself Games)

Best Technology

  • Metal Gear Solid V (Kojima Productions / Konami)
  • WINNER The Witcher 3 (CD Projekt RED / CD Projekt)
  • Star Wars Battlefront (DICE / Electronic Arts)
  • Fallout 4 (Bethesda Game Studios / Bethesda Softworks)
  • Just Cause 3 (Avalanche Studios / Square Enix)

Audience Award

  • WINNER: Life is Strange (DONTNOD Entertainment)

Pioneer Award

  • Markus “Notch” Persson

Ambassador Award

  • TracyFullerton

Lifetime Achievement Award

  • ToddHoward

Preview The Witcher 3: Wild Hunt

 

Trailer di atas cuma boleh di tonton untuk orang yang tidak punya masalah dengan kekerasan, darah, dan juga hal lain yang mengandung unsur gore.

Related Posts

Load More Posts Loading...No more posts.
Enable Notifications OK No thanks