Inilah daftar nomine 94th Academy Awards alias, penghargaan Oscar 2022.
Akhirnya setelah menunggu-nunggu dalam beberapa bulan terakhir. Daftar nomine 94th Academy Awards atau Oscar 2022 diumumkan juga beberapa jam lalu (sebelum tulisan ini dibuat dan diunggah).
Nah khusus untuk penghargaan tahun ini, untuk kategori film terbaik atau best pictures, jumlah nominenya ada 10 film. Angka ini bertambah 2 dari 8 film yang menjadi nomine kategori serupa di 93rd Academy Awards atau Oscar 2021 lalu.
Dengan penambahan tersebut dan juga mengingat fim-film rilisan 2021 lalu oke-oke. Maka sudah pasti persaingan pada tahun ini akan semakin ketat. Nah tanpa panjang lebar lagi, berikut adalah daftar nomine 94th Academy Awards tersebut seperti yang terlansir juga dari ScreenRant.
Contents Navigation
Nomine Film Oscar 2022
Best Picture
- Belfast
- CODA
- Don’t Look Up
- Drive My Car
- Dune
- King Richard
- Licorice Pizza
- Nightmare Alley
- The Power of the Dog
- West Side Story
Best Director
- Kenneth Branagh, Belfast
- Ryusuke Hamaguchi, Drive My Car
- Paul Thomas Anderson, Licorice Pizza
- Jane Campion, The Power of the Dog
- Steven Spielberg, West Side Story
Best Actor
- Javier Bardem, Being the Ricardos
- Benedict Cumberbatch, The Power of the Dog
- Andrew Garfield, tick, tick…BOOM!
- Will Smith, King Richard
- Denzel Washington, The Tragedy of Macbeth
The Power of the Dog Banyak Borong Juga
Best Actress
- Jessica Chastain, The Eyes of Tammy Faye
- Olivia Colman, The Lost Daughter
- Penelope Cruz, Parallel Mothers
- Nicole Kidman, Being the Ricardos
- Kristen Stewart, Spencer
Best Adapted Screenplay
- CODA, Sian Heder
- Drive My Car, Ryusuke Hamaguchi & Takamasa Oe
- Dune, Eric Roth, Jon Spaihts & Denis Villeneuve
- The Lost Daughter, Maggie Gyllenhaal
- The Power of the Dog, Jane Campion
Best Original Screenplay
- Belfast, Kenneth Branagh
- Don’t Look Up, Adam McKay & David Sirota
- King Richard, Zach Baylin
- Licorice Pizza, Paul Thomas Anderson
- The Worst Person in the World, Joachim Trier & Eskil Vogt
Apakah Encanto Akan Menang?
Best Supporting Actor
- Ciaran Hinds, Belfast
- Troy Kotsur, CODA
- Jesse Plemons, The Power of the Dog
- JK Simmons, Being the Ricardos
- Kodi Smit-McPhee, The Power of the Dog
Best Supporting Actress
- Jessie Buckley, The Lost Daughter
- Ariana DeBose, West Side Story
- Judi Dench, Belfast
- Kirsten Dunst, The Power of the Dog
- Aunjanue Ellis, King Richard
Best Original Song
- “Be Alive”, King Richard
- “Dos Orguitas”, Encanto
- “Down to Joy,” Belfast
- “No Time to Die,” No Time To Die
- “Somehow You Do,” Four Good Days
Cruella Masuk Nomine Kostum Terbaik
Best Animated Feature
- Encanto
- Flee
- Luca
- The Mitchells vs. The Machines
- Raya and the Last Dragon
Best Original Score
- Nicholas Britell, Don’t look Up
- Hans Zimmer, Dune
- Germaine Franco, Encanto
- Alberto Iglesias, Parallel Mothers
- Jonny Greenwood, The Power of the Dog
Best International Feature Film
- Drive My Car
- Flee
- The Hand of God
- Lunana: A Yak in the Classroom
- The Worst Person in the World
Dominasi Dune
Best Cinematography
- Dune, Greig Fraser
- Nightmare Alley, Dan Lausten
- The Power of the Dog, Ari Wegner
- The Tragedy of Macbeth, Bruno Delbonnel
- West Side Story, Janusz Kaminski
Best Costume Design
- Cruella
- Cyrano
- Dune
- Nightmare Alley
- West Side Story
Best Sound
- Belfast
- Dune
- No Time To Die
- The Power of the Dog
- West Side Story
Best Makeup and Hairstyling
- Coming 2 America
- Cruella
- Dune
- The Eyes of Tammy Faye
- House of Gucci
Spider-Man: No Way Home Masuk Nominasi Visual Efek Terbaik
Best Live-Action Short
- Ala Kachuu – Take and Run
- The Dress
- The Long Goodbye
- On My Mind
- Please Hold
Best Animated Short
- Affairs of the Art
- Bestia
- Boxballet
- Robin Robin
- The Windshield Wiper
Best Visual Effects
- Dune
- Free Guy
- No Time To Die
- Shang-Chi and the Legend of the Ten Rings
- Spider-Man: No Way Home
Best Film Editing
- Don’t Look Up
- Dune
- King Richard
- The Power of the Dog
- tick, tick…BOOM!
Best Production Design
- Dune
- Nightmare Alley
- The Power of the Dog
- The Tragedy of Macbeth
- West Side Story
Best Documentary Short
- Audible
- Lead Me Home
- The Queen of Basketball
- Three Songs for Benazir
- When We Were Bullies
Best Documentary Feature
- Ascension
- Attica
- Flee
- Summer of Soul
- Writing with Fire
Siapa-Siapa Sajakah Yang Akan Menang?
Nah itulah tadi seluruh daftar nomine 94th Academy Awards atau Oscar 2022. Bagaimana sangat ketat bukan persaingan tahun ini? Dafunda nantinya akan mengunggah artikel prediksi pemenang dari beberapa kategorinya (yang kami anggap kategori utama saja).
Ya bisa kami katakan untuk melakukan prediksinya pada tahun ini akan lumayan berat dan susah. Sangat memungkinkan kami akan memiliki potensi meleset yang cukup besar. Karena sekali lagi mengingat betapa ketatnya persaingan tahun ini.
Tapi ya mari kita lihat saja lagi nanti hingga penghargaan ini dihelat pada tanggal 27 Maret, 2022 mendatang di Dolby Theatre, Los Angeles, California, AS. Sekarang, bagaimana nih prediksi kamu sendiri terhadap daftar nomine 94th Academy Awards ini?