Evangeline Lilly tampak dengan setelan untuk merayakan ulang tahun ke seratus dari artis buku komik Jack Kirby, Senin lalu. Lilly membagikan foto pertama dirinya menggunakan kostum the Wasp untuk film Ant-Man and the Wasp 2018 di akun twitter miliknya. Dalam film itu, dirinya akan ditemani oleh Paul Rudd, yang bermain sebagai Ant-Man.
Kirby membantu membuat Janet van Dyne (original Wasp) bersama Stan Lee pada tahun 1963. Lilly bermain sebagai Hope, anak dari Janet van Dyne dan Hank Pym (original Ant-Man). Meskipun cerita karakter tersebtu dibuat oleh penulis Tom DeFalco dan seniman Ron Frenz, seperti kebanyakan karakter di Marvel Cinematic Universe, asal-usul Wasp kembali ke Kirby.
“Saya merasa terhormat bisa berperan sebagai #TheWasp tepat pada ulang tahun ke-100 dari Jack Kirby,” kicauan Lilly.
I am honoured to be on set today playing #TheWasp on what would be Jack Kirby's 100th birthday.
.#ThankYouJackKirby #AntManAndTheWasp pic.twitter.com/EBsV8jTK34— Evangeline Lilly (@EvangelineLilly) August 28, 2017
Setelah Wasp Lilly sudah diperkenalkan saat akhir film Ant-Man 2015, dan Marvel juga mengungkapkan film baru ini akan menghadirkan Wasp asli Janet van Dyne. Peyton Reed akan kembali sebagai sutradara bersama Michael Douglas dengan peran Hank Pym. Laurence Fishburne bergabung dalam seri ini sebagai Bill Foster, seorang ilmuan yang bekerja dengan Hank dan kemudian menjadi superhero untuk kebenaran dirinya sendiri. Dirinya mempunyai inisial Black Goliath dan kemudian dikenal sebagai Giant-Man.
Ant-Man and the Wasp akan rilis pada 6 Juli 2018, dua bulan setelah peluncuran dari Avengers: Infinity War.