Putri Salju Diparodikan dalam Film Animasi Korea, Tonton Trailernya
Industri animasi Korea Selatan sepertinya tidak mau kalah dari Jepang dan Bangsa Barat. Salah satu buktinya adalah dengan dibuatnya film animasi Red Shoes and the Seven Dwarfs. Film garapan sutradara Sung-Ho Hong (Egg-Cola: A Miracle in the Desert)…