Respect, Codemasters Berikan Himbauan #dirumahaja Melalui Game Dirt Rally 2.0
Polemik mengenai wabah Corona atau Covid-19 semakin hari kian terus berkembang. Hal ini membuat beberapa perusahaan atau para penggiat dunia game memberikan hal yang bermanfaat semampunya. Selain mereka yang memberikan hal bermanfaat, ada baiknya…