Fans Minta Mode Gun Game di COD: Black Ops Cold War Dikembalikan
Fans atau para penggemar Black Ops Cold War meminta pihak pengembang untuk mengembalikan salah satu mode permainan Call od Duty bernama Gun Game. Mode tersebut merupakan mode klasik yang ada dalam series Call of Duty. Call Of Duty: Black Ops Cold War…