Cara Mematikan Akun Mi di HP Xiaomi Tanpa Menggunakan PC/Laptop

Cara Mematikan Akun Mi Di Hp Xiaomi

Mematikan akun Mi adalah hal yang sangat dianjurkan saat ingin menjual HP Xiaomi second kepada orang lain. Karena kita takut mengenai privasi atau data di yang sinkron di dalam ponsel xiaomi digunakan oleh orang lain.

Banyak sekali manfaat yang bisa kamu dapat dari Mi Account diantaranya adalah bisa mencadangkan data, download tema, dan sebagainya. Namun adakalanya pengguna Xiaomi ingin menghapus akun mi cloud dengan alasan ingin menjual smartphone tersebut kepada orang lain.

Nah Dafunda Tekno kali ini akan membagikan cara memtikan akun Mi tanpa menggunakan PC/laptop.

BACA JUGA:

Cara Mematikan Akun Mi Tanpa Bantuan PC/Laptop

Waktu yang dibutuhkan: 3 menit

Cara mematikan akun mi ini terbilang sangat mudah, kamu tidak perlu repot-repot membuka laptop/PC untuk tutorial ini. Kamu cukup mengikuti beberapa langkah berikut ini.

  1. Pertama masuk ke menu Settings

    Seperti biasa kamu mengatur pengaturan HP Xiaomi, masuk ke Menu Setting.

  2. Pilih pada menu Akun Mi

    Lalu tap pada akun Mi kamu

  3. Sign Out akun Mi

    Langkah selanjutnya adalah klik Sign Out di tombol yang tersedia


Itulah cara mematikan akun Mi di HP Xiaomi tanpa menggunakan PC/Laptop. Semoga bermanfaat.

Exit mobile version