Begini Cara Melakukan Registrasi Akun LTMPT Untuk Mendaftar SNMPTN

Cara Registrasi Ltmpt

Bagi yang ingin melakukan pendaftaran SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri) tahun 2020, harus registrasi akun LTMPT (Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi Negeri) dan sudah mulai dibuka kemarin 2/12/2019.

Perli diketahui jika jalur SNMPTN adalah jalur seleksi PTN yang mengacu kepada nilai akademik saja atau nilai akademik dan prestasi sesuai yang ditetapkan PTN dengan biaya ditanggung pemerintah.

Hal tersebut tentu perlu diketahui bagi calon yang ingin mendaftar SNMPTN, UTBK, dan SBMPTN 2020 sesuai dengan kebijakan Single Sign On (SSO). Dimana itu merupakan tahap awal untuk mendaftar SNMPTN, UTBK, dan SBMPTN 2020.

Peserta diwajibkan untuk memiliki akun LTMPT untuk melakukan registrasi akun lewat situs resminya https://portal.ltmpt.ac.id.

Nah waktu registrasi akun LTMPT dibagi dua, yaitu untuk PDSS dan SNMPTN yang akan dilaksanakan pada 2 Desember 2019 hingga 7 Januaru 2020. Sedangkan registrasi akun LTMPT untuk UTBK dan SBMPTN mulai tanggal 7 Februari hingga 5 April 2020.

Cara Registrasi Akun LTMPT Untuk Mendaftar SNMPTN, UTBK dan SBMPTN

Mengenai hal dalam melakukan pendaftaran SNMPTN 2020 atau untuk mendaftar akun LTMPT ada beberapa hal yang perlu kamu perhatikan sebagai berikut.

Cara Serta Tahapan Registrasi

  1. Paling banyak PTN dipilih adalah hanya dua saja
  2. Dapat memilih paling banyak dua program studi dalam satu PTN atau masing-masing satu prodi dalam dua PTN

Syarat Sekolah

  1. Akreditasi A : 40 persen terbaik di sekolahnya
  2. Akreditasi B : 25 persen terbaik di sekolahnya
  3. Akreditasi C dan lainnya : 5 persen terbaik di sekolahnya

Syarat Siswa

Jadwal SNMPTN 2020

Sumber: Kompas.com

Exit mobile version