Beberapa perusahaan yang kita kenal saat ini mulanya adalah usaha kecil. Banyak dari mereka yang awalnya tidak mempunyai apa-apa. Bahkan tempat atau kantor dari perusahaan tersebut hanya sebuah garasi.
Para founder memulai peruhasaannya dari lokasi tertentu. Mungkin beberapa sudah kita ketahui. Seperti yang dilansir bright side, berikut 10 lokasi perusahaan besar dunia saat pertama kali merintis karir.