Mod Klakson Bussid sekarang ini lagi banyak dicari oleh para pemain Bussid. Siapa yang tidak kenal dengan game Bus Simulator Indonesia yang dikembangkan oleh Maleo. Game Bussid saat ini sangat populer sekali dan lagi sedang naik-naiknya. Di dalam game Bussid, pemain bisa berkreasi memasang mod sesuka hati.
Inilah yang disukai oleh para pemain dari game Bussid. Mereka diberi kebebasan oleh pihak developer untuk memasang banyak modifikasi entah itu mod map, kendaraan, dan berbagai mod equipment lainnya. Nah, belakangan ini yang lagi banyak dicari adalah mod dari klakson dari berbagai bus yang ada di dalam game.
Jadi, selain tampilan dari bus yang bisa diubah, pemain bisa juga mengubah suara dari klakson bus. Tentunya, nantinya kalian akan bisa mengemudikan bus sambil memainkan klakson yang bunyinya menarik.
Nah, pada pembahasan kali ini, Dafunda Game akan membagikan kepada kalian semua, deretan mod klakson Bussid terbaru dan terlengkap di tahun 2024. Yuk, langsung simak artikelnya di bawah ini.
BACA JUGA :
- Mod Bussid Truk Oleng Knalpot Srigala Terbaru 2024
- Download Mod Bussid SR3 Single Glass Terbaru 2024
- Download Mod Map BUSSID Jalan Desa
Download Mod Klakson Bussid

Sejauh ini banyak sekali jenis klakson Bussid yang ada di dalam game. Dari banyaknya jenis klakson tersebut, para pemain pun ingin mencobanya satu per satu. Dari mulai jenis klakson telolet hingga klakson bus basuri. Semua itu sudah kami rangkum melalui deretan link download di bawah ini.
- Telolet 1
- Telolet 2
- Telolet 3
- Telolet 4
- Telolet 5
- Telolet 6
- Telolet 7
- Telolet 8
- Telolet 9
- Telolet 10
- Telolet 11
- Telolet 12
- Telolet 13
- Telolet 14
- Telolet 15
- Telolet 16
- Telolet 17
- Telolet 18
- Telolet 19
- Telolet 20
- Telolet 21
- Telolet 22
- Telolet 23
- Telolet 24
- Telolet 25
- Telolet 26
- Telolet Abang Tua
- Telolet Akad
- Telolet Aku Cah Kejo
- Telolet Aku Rapopo
- Tolelet Ambilkan Bulan
- Tolelet Andeca Andeci
- Tolelet Asal Kau Bahagia
- Tolelet Baby Shark
- Tolelet Basuri 1
- Tolelet Basuri 2
- Tolelet Bidadari Keseleo
- Tolelet Bojo Galak
- Tolelet Cari Jodoh 2
- Tolelet Cari Jodoh 1
- Tolelet Chicken Dance
- Tolelet Cublak2 Suweng 1
- Tolelet Cucak Rowo
- Tolelet Despacito
- Telolet Diobok-Obok
- Telolet Ditinggal Rabi
- Telolet Eta Terangkanlah
- Telolet Gak Tau Judul 1
- Telolet Gak Tau Judul 2
- Telolet Gak Tau Judul 3
- Telolet Gak Tau Judul 4
- Telolet Gak Tau Judul 5
- Telolet Gak Tau Judul 6
- Telolet Gak Tau Judul 7
- Telolet Gak Tau Judul 8
- Telolet Gak Tau Judul 9
- Telolet Gak Tau Judul 10
- Telolet Gak Tau Judul 11
- Telolet Havana
- Telolet Ibu Kita Kartini
Cara Pasang Mod
Setelah mendapatkan Mod Klakson Bussid yang kamu inginkan, sekarang waktunya untuk memasangnya. Bagi kamu yang belum tahu caranya, silahkan ikuti langkah-langkahnya di bawah ini:
- Langkah pertama, persiapkan file suara telolet yang ingin Anda pasang.
- Buka permainan Bus Simulator Indonesia yang Anda miliki.
- Pilih bus yang ingin Anda pasangi suara telolet.
- Masuk ke dalam garasi.
- Kemudian, ketuk ikon suara di bagian atas.
- Setelah itu, pilih Audio.
- Cari file suara telolet Basuri yang telah Anda persiapkan sebelumnya.
- Terakhir, tinggal Anda pasang.
- Selesai.
Demikianlah pembahasan mengenai Mod Klakson Bussid. Gimana pendapat kalian mengenai hal ini? Jangan lupa komentar di bawah ya. Kunjungi terus Dafunda Game agar kalian tidak ketinggalan informasi menarik lainnya seputar Tips Bussid dari kami.