Filter by Kategori
Game
Movie
TV
Komik
AndroidGameiOSMobileTips

Urutan Hero Mobile Legends (ML) Terlengkap 2024

Kamu ingin tahu urutan hero ML? Jika iya, sebaiknya kamu cek artikel ini untuk mengetahui urutan lengkapnya terbaru 2024!

Urutan Hero ML sekaran ini lagi banyak dicari oleh para pemain Mobile Legends. Banyak pemain Mobile Legends sendiri yang belum tahu mengenai urutan perilisan dari hero Mobile Legends. Seperti diketahui, kini Mobile Legends telah merilis hero yang jumlahnya sudah lebih dari 100 hero.

Mobile Legends telah ada sejak tahun 2016 yang lalu. Di mana saat itu, game MOBA satu ini tidak memiliki banyak hero seperti sekarang ini. Namun, seiring tahun, Mobile Legends terus menambahkan hero baru untuk membuat game lebih seru untuk dimainkan. Ya, memang bervariasinya hero ini membuat META bermain juga akan bermacam-macam.

Buat kamu yang ingin tahu urutan hero Mobile Legends, Dafunda Game pada pembahasan kali ini akan mengulas mengenai urutan hero Mobile Legends mulai dari pertama rilis hingga yang sekarang ini. Untuk itu, yuk simak artikel ini sampai habis, ya.

BACA JUGA :

Urutan Hero ML Terupdate 2024

urutan hero ml
Mobile Legends | Moonton

Di Mobile Legends sendiri banyak sekali jenis hero mulai dari Mage, Marsksman, Support, Tank, Fighter, dan Assassin. Namun yang tak banyak diketahui adalah urutan hero yang pertama rilis hingga yang terbaru. Banyak pemain yang masih belum mengetahui hal tersebut. Di bawah ini sudah kami persembahkan mengenai urutan hero ML dari tahun 2016 hingga sekarang:

  1. Miya
  2. Balmond
  3. Saber
  4. Alice
  5. Nana
  6. Tigreal
  7. Alucard
  8. Karina
  9. Akai
  10. Franco
  11. Bane
  12. Bruno
  13. Clint
  14. Rafaela
  15. Eudora
  16. Zilong
  17. Fanny
  18. Layla
  19. Minotaur
  20. Lolita
  21. Hayabusa
  22. Freya
  23. Gord
  24. Natalia
  25. Kagura
  26. Chou
  27. Alpha
  28. Rubby
  29. Yi Sun-shin
  30. Moskov
  31. Johnson
  32. Cyclops
  33. Estes
  34. Hilda
  35. Aurora
  36. Lapu-Lapu
  37. Vexana
  38. Roger
  39. Karrie
  40. Gatotkaca
  41. Harley
  42. Irithel
  43. Grock
  44. Argus
  45. Odette
  46. Lancelot
  47. Hylos
  48. Diggie
  49. Zhask
  50. Helcurt
  51. Pharsa
  52. Lesley
  53. Jawhead
  54. Angela
  55. Gusion
  56. Valir
  57. Martis
  58. Hanabi
  59. Uranus
  60. Selena
  61. Chang’e
  62. Kaja
  63. Aldous
  64. Claude
  65. Vale
  66. Lunox
  67. Leomord
  68. Belerick
  69. Thamuz
  70. Kimmy
  71. Harith
  72. Minisitthar
  73. Hanzo
  74. Kadita
  75. Badang
  76. Vale
  77. Guinevere
  78. Esmeralda
  79. Khufra
  80. Granger
  81. Faramis
  82. Terizla
  83. Dyrroth
  84. Lylia
  85. X-Borg
  86. Baxia
  87. Ling
  88. Wanwan
  89. Silvanna
  90. Carmilla
  91. Cecillion
  92. Atlas
  93. Popol dan Kupa
  94. Luo Yi
  95. Yu Zhong
  96. Khaleed
  97. Barats
  98. Brody
  99. Yve
  100. Benedette
  101. Mathilda
  102. Paquito
  103. Beatrix
  104. Gloo
  105. Phoveus
  106. Nathan
  107. Aulus
  108. Floryn
  109. Edith
  110. Yin
  111. Xavier
  112. Meilissa
  113. Joy
  114. Novaria
  115. Arlott
  116. Ixia
  117. Nolan
  118. Cici
  119. Chip

Demikianlah pembahasan mengenai urutan hero ML hingga yang terbaru per April 2024. Nantinya informasi ini kami akan terus update seiring dengan bertambahnya hero yang dirilis oleh Moonton.

Jangan lupa untuk terus kunjungi Dafunda Game agar kamu tidak ketinggalan informasi menarik lainnya seputar Tips Mobile Legends dari kami.

Related Posts

1 of 670
Enable Notifications OK No thanks