Game

Bukan Cheat, Begini Cara Menerbangkan Mobil di Free Fire!

Free Fire merupakan salah satu game battle royale terbaik yang ada saat ini. Meski menyandang sebagai game paling banyak di download di playstore, game ini tidak luput dari banyaknya bug-bug yang hadir. Seperti yang sebelumnya telah kita bahas dalam game Free Fire dapat membuat karakter menghilang, dan hal tersebut adalah sebuah bug.

Nah, kali ini terdapat bug baru yang tidak kalah keren, yaitu cara menerbangkan mobil di Free Fire. Dafunda Game akan memberikan tutorial cara menerbangkan mobil di Free Fire!


Begini Cara Menerbangkan Mobil di Free Fire!

Waktu yang dibutuhkan: 3 menit.

Benarkah di Free Fire kita dapat menerbangkan mobil? Terus bagaimana cara menerbangkannya? untuk kalian yang ingin mencobanya bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini. Tetapi sebelumnya, kami mengingatkan bahwa bug ini akan sangat fatal jika digunakan dalam ranked mode.

  1. Miliki Mobil Besar

    Pertama, kalian harus mendapatkan salah satu mobil besar yang akan kita terbangkan. Jika sudah mendapatkannya, bawalah dia ke dataran tinggi untuk tanjakan terbang.
    Cara Menerbangkan Mobil Di Free Fire (1)

  2. Keluar dari Game

    Setelah melewati tanjakan, secepatnya menutup game. Tunggulah beberapa detik, buka dan login kembali, kemudian kembali ke dalam game tadi.
    Cara Menerbangkan Mobil Di Free Fire (3)

  3. Mobil pun Terbang

    Langkah terakhir yaitu berharap bug tersebut bekerja dan akan membuat mobil terbang. Saat masuk ke dalam game lagi, karakter kalian akan dibawa ke dalam mobil lagi. Resiko dalam menggunakan bug ini yaitu akan membuat kalian mati setelah jatuh ke tanah.
    Cara Menerbangkan Mobil Di Free Fire (2)


Nah begitulah cara menerbangkan mobil di Free Fire. Perlu diingat, resiko yang diberikan sangat besar, jadi jangan coba-coba untuk menggunakan/mencobanya di mode ranked. Kunjungi Dafunda Game untuk berita, tips dan tutorial lainnya dari Free Fire.

Sumber Gambar : @pumalesmana51

Read more:  5 Rekomendasi Aplikasi Cheat Auto Headshot FF / Free Fire Terbaru

Related Posts

Leave Comment
Continue in browser
To install tap Add to Home Screen
Add to Home Screen
See this post in...
Dafunda.com
Chrome
Add Dafunda.com to Home Screen
Close

For an optimized experience on mobile, add Dafunda.com shortcut to your mobile device's home screen

1) Press the share button on your browser's menu bar
2) Press 'Add to Home Screen'.
Dafunda.com Maukah kamu menerima notifikasi konten terbaru dari kami?
Dismiss
Allow Notifications