Filter by Kategori
Game
Movie
TV
Komik
CosplayOtaku

Viral Karena Menjadi Genji Crows Zero, Kini Edi Populer Sebagai Cosplayer Blade!

Dafunda Otaku – Bagi temen-temen Komunitas serupa yang sering kumpul ke Event Cosplay, atau sekedar sering mengikuti perkembangan tentang event tersebut di sosial media. Aku yakin kalian tidak asing dengan satu Copslayer keren yang bernama Edi Santoso atau populer dengan nama Takiya Edi. Bagi yang belum tau, siapa sih dia? yuk kita bahas.

Takiya Edi, sang Copslayer Kece Tahun Ini!

Cosplayer Takiya Genji Indonesia (Edi Santoso) Dafunda Otaku
Foto: Akun Facebook Edi Santoso

Bagi yang belum kenal atau belum pernah mendengar nama Takiya Edi, wah kamu bukan penggemar Cosplay ya. Sekarang ini, lagi ramai yang namanya Cosplay Takiya Genji yang Cosplayer nya bernama Edi Santoso.

Ia adalah mas-mas kece yang gemar ikut event Cosplay dan menjadi Cosplay dari berbagai karakter keren yang maco layaknya lelaki sejati seperti Genji dan yang baru-baru ini lagi ramai, yaitu seorang karakter dari film Blade.

Mas Edi yang tinggal di Tanjungsari, Jawa Barat, Indonesia ini lagi Viral dan sedang menjadi bahan perbincangan. Ia menjadi seperti itu karena berbagai alasan, ada yang membenci dan senang karena ia telah menghibur. Ada juga yang membenci dan terus memberikan hujatan untuknya.

Hargailah si Cosplayer Genji Indonesia!

Berkarya seperti apapun, harusnya diberikan Apresiasi ya kan. Beberapa waktu lalu, foto Edi ketika menjadi Cosplay dari karakter film Crows Zero beredar dan dengan cepat menjadi populer. Kini, karakter lain ikut ia bawa populer dan menjadi bahan perbincangan yang tengah ramai berikutnya, yaitu si Edi yang menjadi Cosplay Wesley Snipes, karakter utama dari film Blade.

https://www.facebook.com/edy.tigerjobenTakiaGenji/posts/2330306433661487
Cosplayer Genji Indonesia

Sebenarnya, foto Blade yang tiba-tiba menjadi populer tersebut adalah foto yang sudah ia unggah sejak lama. Ya, bisa populer itu karena ulah dan kekuatan kaum Netizen Wkwkland yang budiman, hehe.

Mau ikut ramaikan? tuh kolom komentar di postingan mas Takiya Edi terbuka lebar kok, hehe. Menurut kamu, keren engga mas nya nih yang Viral sebagai salah satu Cosplayer Genji Indonesia? yuk ngobrol di kolom komentar.

Related Posts

Load More Posts Loading...No more posts.