Daftar Film Yang Masuk Nominasi Oscar 2020
Film Joker karya Todd Phillips merupakan kisah asal usul tentang musuh terbesar Batman. Film ini berhasil masuk kedalam 11 nominasi Oscar. Termasuk diantaranya adalah Best Pictures, Best Director untuk Todd Phillips, dan Best Actor untuk Joaquin…