Black Adam Perkasa di Jajaran Box Office Global Teratas
5 hari setelah perilisan film Black Adam secara serentak di seluruh dunia. Film terbaru DC dan Warner Bros. Pictures ini masih merajai jajaran Box Office Global dengan menempati posisi teratas. Per 24 Oktober atau artikel ini terbit. Setidaknya…