Filter by Kategori
Game
Movie
TV
Komik
GamePlaystationTutorial Tekno

Begini Cara Menyelesaikan Game Harvest Moon: Save The Homeland!

Siapa yang tidak kenal dengan game Harvest Moon? Game yang sudah melegenda untuk para pencinta game ini masih banyak dimainkan hingga saat ini. Ini merupakan salah satu game kesukaan penulis dan masih memainkannya sampai sekarang, walau sebenarnya sudah menyelesaikan beberapa kali.

Game Harvest Moon: Save The Homeland merupakan game yang hadir pada konsol PS2. Dirilis pada tahun 2001, ternyata masih banyak pemain yang belum mengetahui bagaimana cara menyelesaikan game ini.

Tetapi tenang, Dafunda Game akan memberikan cara menyelesaikan game ini dan kalian akan melihat akhir dari game Harvest Moon serial ini. Game yang mengajarkan kita menanam, memancing serta menjadi seorang yang hidup mandiri.

Untuk menamatkan game ini, kalian harus menyelesaikan 9 misi. Kesembilan misi tersebut akan kalian laluin dengan beberapa teman yang berbeda di dalam game. Siapa saja teman untuk menyelesaikan misi tersebut? Berikut daftarnya!

Cara Menyelesaikan Game Harvest Moon: Save The Homeland


Cara menyelesaikan game harvest moon save the homeland
  • A Fishy Story: jadilah teman joe.
  • Cake Contest: Jadilah teman kaite.
  • The azure Swallowtail: jadilah teman lyli dan kurt.
  • The Bluebird: Jadilah teman louis.
  • The Endangered Weasel: jadilah Teman Gwen.
  • The Goddess Dress: jadilah temen Gina dan Dia.
  • The Horse Race: jadilah Teman Bob dan Gwen.
  • Treasure Hunt 1: Jadilah Teman Tim.
  • Treasure Hunt : Jadilah Teman Tim.

Nah, itulah rekan yang akan menemani kalian untuk menyelesaikan 9 misi agar kalian dapat menyelesaikan Game Harvest Moon: Save The Homeland. Masih banyak Tips dan Tutorial game lainnya yang tersedia pada Tutorial Dafunda Game. Jangan lupa mampir lagi ya!

Related Posts

1 of 5